header cah kesesi ayu tea

5 HP OPPO Terbaru Tahun 2018 dengan Spesifikasi Paling Mumpuni!


5 hp oppo terbaru tahun 2018 dengan spesifikasi paling mumpuni!

Dear Sahabat, sudah tahu kan OPPO sekarang menjadi salah satu henpon masyhur di Indonesia? Sebagai salah satu vendor yang paling diperhitungkan saat ini, OPPO lagi lagi meluncurkan sederetan seri smartphone dengan spesifikasi luar biasa mumpuni pada tahun 2018. Kalau saya hitung, ada 5 seri hp oppo terbaru yang paling diminati spesifikasinya. Seperti apa macam dan spesifikasi yang di tawarkan? Berikut saya rangkum dalam daftar di bawah ini,

1.      HP OPPO terbaru R11

Diluncurkan secara resmi pada bulan oktober 2017, HP Oppo R11 dibekali dengan spesifikasi mumpuni sebagai berikut:

·         Ukuran Layar: 5.5 inci dengan resolusi 1080 x 1920 pixels
·         Processor dan CPU: Octa-core (4×2.2 GHz Kryo 260 & 4×1.8 GHz Kryo 260)
·         Kapasitas Memori Internal: 64 GB dengan 4 GB RAM
·         Kapasitas Memori Eksternal: dapat mencapai 256 GB (uses SIM 2 slot)
·         Kamera Belakang: Dual 20 MP
·         Kamera Depan: 20 MP
·         Kapasitas Baterai: 3000 mAh

2.      HP OPPO terbaru R11 Plus

Mengusung tema ahlinya selfie, HP OPPO R11 plus memiliki rincian spesifikasi sebagai berikut:

pinjem gambar arenasmartphone

·         Ukuran Layar: 6.0 inci dengan resolusi 1080 x 1920 pixels
·         Processor dan CPU: Octa-core (4×2.2 GHz Kryo 260 & 4×1.8 GHz Kryo 260)
·         Kapasitas Memori Internal: 64 GB dengan 6 GB RAM
·         Kapasitas Memori Eksternal: dapat mencapai 256 GB (uses SIM 2 slot)
·         Kamera Belakang: Dual 20 MP
·         Kamera Depan: 20 MP
·         Kapasitas Baterai: 4000 mAh

3.      HP OPPO terbaru F3

Masih mengusung tema ahlinya selfi, tetapi dipatok dengan harga yang lebih rendah, HP OPPO F3 memiliki spesifikasi sebagai berikut:


·         Ukuran Layar: 5.5 inci dengan resolusi 1080 x 1920 pixels
·         Processor dan CPU: Octa-core 1.5 GHz Cortex-A53
·         Kapasitas Memori Internal: 64 GB dengan 4 GB RAM
·         Kapasitas Memori Eksternal: dapat mencapai 256 GB (uses SIM 2 slot)
·         Kamera Belakang: 13 MP
·         Kamera Depan: Dual 16 MP + 8 MP
·         Kapasitas Baterai: 3200 mAh

4.      HP OPPO terbaru F3 Plus

Diperuntukkan bagi para konsumen yang menyukai fotografi baik selfie maupun fotografi Instagram, OPPO melakukan peningkatan di beberapa spesifikasi F3 Plus dengan rincian sebagai berikut:


·         Ukuran Layar: IPS LCD 6 inci dengan resolusi 1080 x 1920 pixels
·         Processor dan CPU: Octa-core (4×1.95 GHz Cortex-A72 & 4×1.44 GHz Cortex-A53)
·         Kapasitas Memori Internal: 64 GB dengan 4 GB RAM
·         Kapasitas Memori Eksternal: dapat mencapai 256 GB (uses SIM 2 slot)
·         Kamera Belakang: 16 MP
·         Kamera Depan: Dual 16 MP + 8 MP
·         Kapasitas Baterai: 4000 mAh

5.      HP OPPO terbaru R11s

Masih merupakan bagian dari rangkaian seri R11, berikut rincian spesifikasi HP OPPO R11s:


·         Ukuran Layar: 6.01 inci dengan resolusi inches 1080 x 2160 pixels
·         Processor dan CPU: Octa-core (4×2.2 GHz Kryo 260 & 4×1.8 GHz Kryo 260)
·         Kapasitas Memori Internal: 64 GB dengan 4 GB RAM
·         Kapasitas Memori Eksternal: dapat mencapai 256 GB (uses SIM 2 slot)
·         Kamera Belakang: Dual: 16 MP + 20 MP
·         Kamera Depan: 20 MP
·         Kapasitas Baterai: 3200 mAh

Itulah lima seri HP OPPO terbaru yang diluncurkan pada tahun 2108 dengan spesifikasi paling mumpuni. Dari lima seri tersebut, seri mana yang paling kamu suka? kalau kamu mau beli HP OPPO pilihan kamu, belinya di toko online terpercaya seperti bliblicom ya, agar kamu tidak kecewa. Oke, selamat menunaikan ibadah puasa, ya.. :)
Noorma Fitriana M. Zain
Noorma Fitriana M. Zain, seorang Ibu Rumah Tangga dengan dua anak perempuan yang cantik, hobby menulis dan berselancar di dunia maya, Ia berasal dari Kesesi - Pekalongan, dan kini domisili di Semarang. Lulusan Pascasarjana Unnes ini bercita-cita ingin menjadi Abdi Pendidikan yang bermanfaat di dunia maupun di akhirat. Amin

Related Posts

Post a Comment